Pilihan

5 Gempa Kuat Guncang Maroko sejak 1960, Nomor 1 Tewaskan Setidaknya 12.000 Orang - inews

 

5 Gempa Kuat Guncang Maroko sejak 1960, Nomor 1 Tewaskan Setidaknya 12.000 Orang

By Anton Suhartono
inews.id
September 10, 2023
Daftar 5 gempa kuat Maroko, salah satunya terjadi pada 1960 menewaskan setidaknya 12.000 orang
Daftar 5 gempa kuat Maroko, salah satunya terjadi pada 1960 menewaskan setidaknya 12.000 orang

4. Gempa Alboran 2016

Gempa bermagnitudo 6,3 melanda lepas pantai Maroko pada 25 Januari 2016, tepatnya di Laut Alborian.

Seorang anak laki-laki berusia 12 tahun menderita serangan jantung akibat kepanikan saat gempa. Sekitar 26 orang terluka di daerah kantong Spanyol di Melilla yang terletak di perbatasan Maroko.

5. Gempa Ighil 2023

Gempa terakhir yang baru terjadi bertitik pusat di Kota Ighil, Provinsi Al Haouz, Jumat (8/9/2023). Korbannya telah menembus 2.000 orang, tepatnya 2.012, melebihi total korban gempa pada 2004 yakni 600 orang lebih.

Kerusakan terparah terjadi di Marrakesh berjarak 72 km dari titik pusat gempa. Marrakesh merupakan kota besar terdekat dengan episentrum gempa.

Jumlah korban tewas diperkirakan masih bertambah seiring masih berlangsungnya pencarian.

Kota-kota besar di sekitarnya, yakni Ouarzazate, Essaouira, Safi, Agadir, Casablanca, dan Errachidia turut terdampak. Bahkan gempa ini juga dirasakan di negara tetangga, seperti Spanyol, Portugal, dan Aljazair.

Editor : Anton Suhartono

Follow Berita iNews di Google News

Komentar

Baca Juga (Konten ini Otomatis tidak dikelola oleh kami)

Antarkabarid

Arenanews

Antaranews

Berbagi Informasi

Kopiminfo

Liputan Informasi 9

Media Informasi

Opsi Informasi

Opsitek