Malta, negara pulau yang berupaya menggaet para 'digital nomad' - BBC
0 min read
Sebagai negara dengan salah satu tingkat vaksinasi tertinggi di dunia, Malta kini berupaya menyambut kembali pengunjung dengan menawarkan insentif berupa uang tunai dan visa "Nomad Residence" (Izin Tinggal Pengembara) yang baru-baru ini diluncurkan.
from BBC News Indonesia - Berita https://bbc.in/3cdQKDW
via IFTTT