Soal Penambahan 10 Persen Saham RI di Freeport, Jokowi: Masih Negosiasi - IDX Channel

 

Soal Penambahan 10 Persen Saham RI di Freeport, Jokowi: Masih Negosiasi

Saat ini pemerintah melalui MIND.ID memiliki porsi kepemilikan saham Freeport Indonesia sebesar 51 persen.

Soal Penambahan 10 Persen Saham RI di Freeport, Jokowi: Masih Negosiasi. Foto: MNC Media.

Soal Penambahan 10 Persen Saham RI di Freeport, Jokowi: Masih Negosiasi. Foto: MNC Media.

IDXChannel - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menanggapi perihal rencana penambahan porsi saham pemerintah sebesar 10 persen pada PT Freeport Indonesia (PTFI). Saat ini pemerintah melalui MIND ID memiliki porsi kepemilikan saham Freeport Indonesia sebesar 51 persen.

"Masih dalam negosiasi," kata Jokowi usai meresmikan produksi smelter PT Freeport Indonesia, Gresik, Jawa Timur, Senin (23/9/2024).

Follow Saluran Whatsapp IDX Channel untuk Update Berita Ekonomi

Follow

Follow Berita IDX Channel di

Nia Deviyana

Baca Juga

Komentar

 Pusatin Informasi 


 Postingan Lainnya 

Artikel populer - Google Berita