Kasus Brigadir J, Ricky Rizal Tempuh Kasasi

 

Kasus Brigadir J, Ricky Rizal Tempuh Kasasi

Rabu, 3 Mei 2023 | 09:50 WIB
Muhammad Aulia / BW
Ricky Rizal.
Ricky Rizal. (Antara)

Jakarta, Beritasatu.com - Ricky Rizal memutuskan menempuh upaya kasasi atas vonis 13 tahun penjara dalam kasus pembunuhan berencana yang menewaskan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Kasasi ditempuh setelah sebelumnya Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta menguatkan vonis 13 tahun penjara terhadap Ricky Rizal.

"Pada hari Selasa tanggal 2 Mei 2023 penasihat hukum salah satu terdakwa pembunuhan berencana almarhum Brigadir Yosua yaitu Ricky Rizal telah mengajukan permohonan kasasi terhadap putusan banding PT DKI Jakarta," ujar pejabat humas Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel), Djuyamto, Rabu (3/5/2023).

Advertisement

"Permohonan kasasi tersebut dinyatakan langsung di kepaniteraan PN Jakarta Selatan," ungkapnya.

Diketahui, Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta menolak permohonan banding yang diajukan Ricky Rizal atas perkara pembunuhan berencana terhadap Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Majelis hakim PT DKI Jakarta memutuskan menguatkan vonis PN Jaksel terhadap ajudan eks Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo tersebut yaitu pidana penjara selama 13 tahun.

"Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor: 799/Pid.B/2022/PN.Jkt.Sel tertanggal 14 Februari 2023 yang dimintakan banding tersebut," kata hakim ketua H Mulyanto di Pengadilan Tinggi DKI, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Rabu (12/4/2023).

Saksikan live streaming program-program BTV di sini

Bagikan

BERITA TERKAIT

Soal Putusan Ferdy Sambo Cs, PT DKI Tegaskan Satu Suara dengan PN Jaksel

Soal Putusan Ferdy Sambo Cs, PT DKI Tegaskan Satu Suara dengan PN Jaksel

MEGAPOLITAN
Ferdy Sambo Tetap Divonis Mati, Ayah Brigadir J Apresiasi PT DKI

Ferdy Sambo Tetap Divonis Mati, Ayah Brigadir J Apresiasi PT DKI

NUSANTARA
Kasus Brigadir J, Kuat Ma'ruf Tetap Divonis 15 Tahun Penjara

Kasus Brigadir J, Kuat Ma'ruf Tetap Divonis 15 Tahun Penjara

MEGAPOLITAN
Banding Ditolak, Ricky Rizal Tetap Divonis 13 Tahun Penjara

Banding Ditolak, Ricky Rizal Tetap Divonis 13 Tahun Penjara

MEGAPOLITAN
Hadiri Sidang Banding, Kuasa Hukum Ricky Rizal Optimistis Dapat Pengurangan

Hadiri Sidang Banding, Kuasa Hukum Ricky Rizal Optimistis Dapat Pengurangan

MEGAPOLITAN
Hari Ini Pengadilan Tinggi Jakarta Bacakan Putusan Banding Ferdy Sambo

Hari Ini Pengadilan Tinggi Jakarta Bacakan Putusan Banding Ferdy Sambo

NASIONAL

Olah TKP Lokasi Penembakan di Kantor MUI Menteng

BERITA TERKINI

BPOM RI Terus Perkuat Sistem Jaminan Keamanan dan Mutu Obat

BPOM RI Terus Perkuat Sistem Jaminan Keamanan dan Mutu Obat

NASIONAL 6 menit yang lalu
Jelang Sidang Praperadilan Lukas Enembe, Front Mahasiswa Papua Gelar Orasi

Jelang Sidang Praperadilan Lukas Enembe, Front Mahasiswa Papua Gelar Orasi

NASIONAL 11 menit yang lalu
Penutupan Jalan Otista Bogor Bawa Berkah bagi Anak-anak

Penutupan Jalan Otista Bogor Bawa Berkah bagi Anak-anak

MEGAPOLITAN 11 menit yang lalu
Kemnaker Nilai UU Ciptaker Lindungi Pekerja dan Tekan Tingkat Pengangguran

Kemnaker Nilai UU Ciptaker Lindungi Pekerja dan Tekan Tingkat Pengangguran

NASIONAL 13 menit yang lalu
Menag: Rekontekstualisasi Fikih dan Hukum Islam Bisa Cegah Konflik

Menag: Rekontekstualisasi Fikih dan Hukum Islam Bisa Cegah Konflik

NASIONAL 20 menit yang lalu
Remaja Tersapu Angin dan Terjatuh dari Jembatan

Remaja Tersapu Angin dan Terjatuh dari Jembatan

MULTIMEDIA 25 menit yang lalu
Apa Itu Debt Ceiling AS dan Konsekuensinya jika AS Default?

Apa Itu Debt Ceiling AS dan Konsekuensinya jika AS Default?

EKONOMI 33 menit yang lalu
Begini Perjuangan Guru Honorer Penyandang Disabilitas di Magetan

Begini Perjuangan Guru Honorer Penyandang Disabilitas di Magetan

NUSANTARA 37 menit yang lalu
Kenerja Operasional Loyo, Pendapatan Timah Terjun Jadi Rp 2,2 T

Kenerja Operasional Loyo, Pendapatan Timah Terjun Jadi Rp 2,2 T

EKONOMI 45 menit yang lalu
KPK Sita Aset AKBP Bambang Kayun Senilai Rp 12,7 Miliar

KPK Sita Aset AKBP Bambang Kayun Senilai Rp 12,7 Miliar

NASIONAL 47 menit yang lalu
Infografik TextInfografik Penyelenggaraan Sidang Isbat 1 Syawal 1444 H
B-FILES
Perlu Terobosan Hukum Bongkar Transaksi Rp 189 T di Kemenkeu

Perlu Terobosan Hukum Bongkar Transaksi Rp 189 T di Kemenkeu

Baca Juga

Komentar

 Pusatin Informasi 


 Postingan Lainnya