Pilihan

Gempa M 7,4 Terjadi di Kalsel, BMKG Imbau Hati-hati Potensi Gempa Susulan - deitk

 

Gempa M 7,4 Terjadi di Kalsel, BMKG Imbau Hati-hati Potensi Gempa Susulan

By Lisye Sri Rahayu
detikcom
August 29, 2023
Foto: Seismograf, alat perekam getaran gempa
Foto: Seismograf, alat perekam getaran gempa
Jakarta -

Gempa bumi dengan magnitudo (M) 7,4 terjadi di Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan (Kalsel). BMKG mengimbau warga hati-hati dengan potensi gempa susulan.

Gempa ini terjadi pada pukul 02.55 WIB. Gempa ada pada titik koordinat 4,38 lintang selatan dan 116,90 bujur timur pada kedalaman 10 kilometer.

"180 km tenggara Tanah Bumbu-Kalsel," tulis BMKG.

BMKG menyebut gempa ini tidak berpotensi memicu gelombang tsunami.

"Tidak berpotensi tsunami," tulis BMKG.


(lir/lir)

Komentar

Opsi Media Informasi Group

Baca Juga (Konten ini Otomatis tidak dikelola oleh kami)

Antarkabarid

Arenanews

Antaranews

Berbagi Informasi

Kopiminfo

Liputan Informasi 9

Media Informasi

Opsi Informasi

Opsitek